Pasien Sembuh Bertambah 8 Orang, Kasus Positif Juga Bertambah Sebanyak 5 Orang.


Tarakan, Kalpress – Tim Gugus Tugas Percepatan dan Penangganan COVID-19 Kota Tarakan menyampaikan hari ini terdapat 5 penambahan  kasus konfirmasi positif COVID-19. Sehingga dengan penambahan tersebut membuat angka komulatif posifit covid mencapai 325 kasus.

“Terjadi penambahan 5 kasus baru. Yang mana 1 diantaranya lansia, dan 4 kasus dari kontak erat dan 1 kasus suspek,” Juru bicara Gugus Tugas dr Devi Ika Indriarti, Sabtu (24/10/2020).

Bacaan Lainnya

Lanjut Devi, sementara untuk, jumlah kumulatif pasien sembuh sebanyak 266 orang, pasien masih dirawat sebanyak 58 orang.

Konfirmasi Sembuh

1. COVID 264, UW (Perempuan, 42 Th) Kel. Selumit RT. 5

2. COVID 265, MM (Laki-Laki, 29 Th) Kel. Mamburungan RT. 10

3. COVID 266, RR (Laki-Laki, 31 Th) Kel. Gunung Lingkas RT. 15

4. COVID 268, EPR (Perempuan, 35 Th) Kel. Karang Harapan RT. 14

5. COVID 270, H (Perempuan, 41 Th) Kel. Pantai Amal RT. 3

6. COVID 271, DS (Laki-Laki, 27 Th) Kel. Sebengkok RT. 14

7) COVID 272, EH (Perempuan, 28 Th) Kel. Pamusian RT. 29

8) COVID 273, RI (Perempuan, 3 Th) Kel. Sebengkok RT. 25

Satgas COVID-19 telah mengimbau kepada masyarakat, untuk melakukan isolasi mandiri selama 14 hari dan tidak bertemu dulu dengan keluarganya jika baru pulang bepergian keluar kota. (KT/RMA)

Penambahan konfirmasi Positif :

1) COVID 321, YS (Laki-Laki, 64 Th) Kel. Karang Harapan RT. 3

2) COVID 322, ES (Perempuan, 56 Th) Kel. Karang harapan RT. 3

3) COVID 323, M (Perempuan, 39 Th) Kel. Gunung Lingkas RT. 4

4) COVID 324, HDS (Perempuan, 49 Th) Kel. Kampung 1 RT. 12

5. COVID 325, MM (Laki-Laki, 55 Th) Kel. Karang Anyar RT. 16

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *